STATUS GIZI DAN KESEHATAN ANAK MEMBURUK KARENA AIR KOTOR

3 dari 5 desa di Sumba Barat Daya* tidak memiliki sumber air.
Anak dan orang dewasa mengandalkan bak Penampungan Air Hujan (PAH) yang tidak tertutup dan tidak higienis sebagai sumber air. Air kotor menyebabkan penyakit dan status gizi balita tidak ideal atau stunting!

*berdasarkan data baseline WVI dari 5 desa dampingan WVI di Sumba Barat Daya


NYATAKAN AKSIMU SEKARANG!

Nyatakan Aksimu

FUN RUN GLOBAL 6K WATER FOR SUMBA

Berlari dan berjalan bersama sejauh 6 Kilometer di wilayah Sudirman, Jakarta demi mendukung anak-anak Sumba punya air bersih. Satukan langkah kita di Minggu, 21 Mei 2023!

21%

Mitra Kami